Konsep Teknologi Informasi Komputer dan Pemanfaatan Teknologi informatika ~ Coding IsmyNR - Cara Dan Contoh Pemrograman

Konsep Teknologi Informasi Komputer dan Pemanfaatan Teknologi informatika

Assalamualaikum Wr Wb
Materi tentang :
Informaasi Teknologi

KTI 1 Teknologi Informasi

Teknologi
Penerapan keilmuan yang mempelajari dan mengembangkan kemampuan dari suatu rekayasa dengan langkah dan teknik tertentu dalam suatu bidang. 
Aplikasi ilmu dan engineering untuk mengembangkan mesin dan prosedur agar memperluas dan memperbaiki kondisi manusia, atau paling tidak memperbaiki efisiensi manusia pada beberapa aspek.

Informasi
Data yang disimpan, diproses, atau ditransmisikan 
Pengetahuan yang didapatkan dari pembelajaran, pengalaman, atau instruksi
Data yang sudah diolah menjadi suatu bentuk lain yang lebih berguna yaitu pengetahuan atau keterangan yang ditujukan bagi penerima dalam pengambilan keputusan, baik masa sekarang atau yang akan datang.
Secara mendasar berarti data yang bermanfaat bagi pihak yang membutuhkannya.
Biasanya data yang bermanfaat adalah yang telah melalui tahap pengolahan agar sesuai kebutuhan.


Informasi adalah data yang telah diorganisasikan ke dalam bentuk yang sesuai dengan kebutuhan penggunanya

Devinisi TI
Menurut Haag dan Keen (1996)
Teknologi Informasi adalah seperangkat alat yang membantu manusia bekerja dengan informasi dan melakukan tugas-tugas yang berhubungan pemrosesan informasi
Menurut Williams dan Sawyer (2003)
Teknologi Informasi adalah teknologi yang menggabungkan komputasi (komputer) dengan jalur komunikasi berkecepatan tinggi yang membawa data, suara, dan video
KTI 1 Teknologi Informasi
 Kualitas Informasi
  • ·         Relevansi
Apakah informasi yang diberikan sesuai dengan kebutuhan atau tidak
  • ·         Ketepatan Waktu
Apakah informasi yang diberikan adalah infomasi yang masih baru atau sudah diketahui oleh pihak penerima informasi
  • ·         Akurasi
Apakah informasi yang diberikan detail atau tidak, lengkap atau tidak, dapat dibuktikan dengan fakta-fakta pendukung atau tidak

Kegunaan Alat Komunikasi Informasi
Alat Komunikasi
Sinyal (asap,lampu) , Kode (morse, gerak tubuh), Bahasa
IT à ICT
Dasar Pengambilan Keputusan
Kegembiraan

Strata Informasi
KTI 1 Teknologi Informasi
Suhu sekarang ini adalah 32 derajat (ini adl.data).
Sekarang ini panas (informasi berdasar data suhu)
Jika sekarang ini panas, maka Anda sebaiknya menggunakan pakaian yang jangan membuat panas tubuh. (ini adalah pengetahuan)
Sebaiknya kita nyalakan AC atau buka jendela (kebijakan)
Pengetahuan bersifat transenden. Misal, sepanjang pengetahuan saya, suhu di Mekkah tidak pernah dibawah 32 derajat

Komponen TI
1. Hardware 
Artinya Perangkat keras adalah salah satu dari ketiga komponen utama pembangun sistem komputer yang berwujud alias alatnya dapat kita lihat dan dipegang

2. Software
Software atau di bahasa indonesia Perangkat lunak berfungsi untuk memproses data atau perintah / instruksi hingga mendapat hasil atau menjalankan perintah

3. Brainware
Brainware adalah orang yang mengoperasikan komputer

Fungsi TI
  • Fungsi Teknologi informasi sebagai Penangkap (Capture)
  • Fungsi Teknologi Informasi sebagai Pengolah (Processing)
  • Fungsi Teknologi Informasi sebagai Menghasilkan (Generating)
  • Fungsi Teknologi Informasi sebagai Penyimpan (Storage)
  • Fungsi Teknologi Informasi sebagai Pencari Kembali (Retrieval)
  • Fungsi Teknologi Informasi sebagai Transmisi (Transmission)

Manfaat TI

        Cepat : Satu nilai yang relatif. Komputer bisa melakukan dalam sekedip mata dan lebih cepat                 daripada manusia
  Konsisten : Komputer cakap melakukan pekerjaan yang berulang secara konsisten.
  Jitu : Komputer berupaya mengesan perbedaan yang sangat kecil
  Kepercayaan :Dengan kecepatan, kekonsistenan dan kejituan, maka kita dapat memperkirakan bahwa keputusan yang dihasilkannya dapat dipercaya dan hasil yang sama bisa diperoleh berulang kali.
  Meningkatkan produktivitas
  Mencetuskan kreativitas.

Jenis-jenis Komputer
Super Komputer
     Komputer yang tidak untuk diperjual belikan secara umum karena biasanya ini dimiliki oleh petinggi petinggi seperti pemerintahan atau militer dan juga harus ada persetujuan dari presiden juga, super komputer ini kecepatan nya sangat luar biasa dalam penghitungan, menganalisa atau apapun dalam suatu data.

Komputer Mainframe
     Komputer Mainframe itu sama aja kaya super computer tetapi tidak diperjual belikan secara umum biasanya dipakai untuk data sensus penduduk.

Komputer Workstation
     Dipergunakan khusus untuk pembuatan atau pengeditan Membaut film spiderman, dll.

Mikrokomputer
     Mikrokomputer itu macamnya seperti desktop pc, tower pc, laptop. Desktop itu sama seperti komputer monitor pada umumnya tetapi CPU terletak pada bawahnya monitor perkiraan tahun 90 an sedangkan Tower itu sama juga tetapi yang sekarang banyak juga di gunakan CPU nya tidak dibawah moitor tetapi di sampngnya, kalo Laptop juga ada juga monitor keyboard sama juga tetapi ini CPU dengan keyboard nya nyambung, lebih simple.    
      
Mikrokontroller
     Mikrokontroler itu seperti micro chip yang didalam mikro chip tersebut terdapat sebuah kodingan atau bahasa pemrograman untuk melakukan perintah pada sebuah mesin seperti mesin cuci atau ricecocker dll yang kemudian micro chip itu tertanam dalam mesin tersebut, maka ketika si mesin itu di colokan ke listrik otomatis akan berjalan dan tentunya tergantung penggunaan

 Profesi TI
KTI 1 Teknologi Informasi

Sekian dari saya, kurang lebihnya mohon maaf
Apabila ingin download file Pdf silahkan Klik Disini
Wassalamualaikum Wr Wb
logoblog

Share :

No comments:

Post a Comment

Berkomentarlah jika ada pertanyaan, Kesan pembaca atau saran yang membangun blog ini.
> Gunakan akun google dan ceklis kolom (Notify Me) agar mendapat notifikasi balasan komentar

 
Back to Top